Cara Bagaimana Mengenal Bahan Bakar Yang Kurang Berkualitas
18 Jun/2019

Cara Bagaimana Mengenal Bahan Bakar Yang Kurang Berkualitas

 Bahan bakar berkualitas tinggi merupakan syarat wajib agar pembakaran sempurna. Jika menggunakan bahan bakar berkualitas buruk, kendaraan bisa bermasalah.

Hal itu tentu banyak merugikan, lantaran harus memperbaiki kendaraan. Perlu diketahui, bahan bakar berkualitas buruk yang terlanjur masuk ke tangki mobil, bisa dilihat dari 4 tanda berikut, seperti dilansir dari Zing.

1. Akselerasi Lemot
Paling mudah mendeteksi bahan bakar kotor atau berkualitas buruk adalah saat mobil berakselerasi. Mobil bisa saja delay dan tak responsif karena mesin mengalami beberapa masalah.

Mobil akan membutuhkan beberapa detik untuk bereaksi terhadap pedal akselerator sebelum berakselerasi. Atau bahkan tak akan berakselerasi sama sekali. Jika pengemudi mencoba melaju kencang, gejala itu akan terasa dengan jelas.

2. Kecepatan Berubah
Bahan bakar berkualitas buruk bisa membaut mobil mengubah kecepatannya saat melaju. Bahkan ketika pengemudi tak menginjakkan kaki di pedal gas. Mobil akan berubah kecepatan tanpa sebab.

3. Mati Mendadak
Tanda lainnya adalah mobil tiba-tiba berhenti saat melaju. Hal itu bisa terjadi lantaran proses pembakaran internal tidak bisa menghasilkan daya yang dibutuhkan untuk mempertahankan operasi mesin. Akibatnya, mobil mati mendadak.

4. Susah Dinyalakan
Bahan bakar kotor atau berkualitas buruk seringkali menyulitkan saat mesin dinyalakan. Jika terlalu banyak air atau kotoran ayng tercampur dengan bahan bakar, mesin mobil akan bekerja tak stabil. Bahkan bisa menyebabkan kebakaran. Meski ada banyak faktor yang menyebabkan kasus ini, tapi bahan bakar berkualitas buruk adalah penyebab yang sering terjadi.

Sumber: Otosia.com

Artikel Lainnya

Tidak Selalu Keracunan, Ini Penyebab Kucing Muntah Dan Penanganannya

Tidak Selalu Keracunan, Ini Penyebab Kucing Muntah Dan Penanganannya

Kita pasti merasa khawatir ketika kucing kesayangan kita tiba tiba mengalami muntah. Tapi tenang, mu...

Mitos dan Fakta Tentang Nanas Bagi Wanita

Mitos dan Fakta Tentang Nanas Bagi Wanita

Nanas sering kali jadi buah yang dihindari para wanita hamil ya bun. Buah kuning ini padahal sering ...

5 Jenis Olahraga Yang Dapat Dilakukan Penderita COVID-19

5 Jenis Olahraga Yang Dapat Dilakukan Penderita COVID-19

Banyak yang mengira pasien yang sedang terkena corona tidak bisa melakukan olahraga,tapi adaol...

Bersin Sekali Bukan Berarti Corona, Ini Perbedaannya Corona dan Flu Biasa

Bersin Sekali Bukan Berarti Corona, Ini Perbedaannya Corona dan Flu Biasa

Di masa pandemi seperti ini kamu melihat ada orang yang sedang bersin padahal orang tersebut tidak t...

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Cannot modify header information - headers already sent by (output started at /home/gayahidup/web/gayahidup.id/public_html/application/modules/post/controllers/public/Main.php:203)

Filename: core/Input.php

Line Number: 408

Backtrace:

File: /home/gayahidup/web/gayahidup.id/public_html/application/core/BIMA_Controller.php
Line: 508
Function: set_cookie

File: /home/gayahidup/web/gayahidup.id/public_html/application/modules/post/controllers/public/Main.php
Line: 206
Function: facebook_pixel

File: /home/gayahidup/web/gayahidup.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once