HP adalah alat yang baik digunakan dalam informasi, namun HP juga bisa berdampak bagi kesehatan khususnya mata. Mata yang terus menerus melihat ke layar HP membuat kedipan mata berkurang dan menjadikan mata mengering.
Terlalu lama melihat ke arah layar HP akan mengakibatkan mata kekurangan cairan dan akan menjadi gatal lebih parahnya lagi mata bisa minus atau silinder. Menggunakan kaca mata memang salah satu cara cepat untuk mengatasi dan memperbaiki penglihatan akibat mataa minus atau silinder. Tidak semua orang bisa nyaman ketika menggunakaan kaca mata, Berikut ini cara untuk mengurangi mata minus dan silinder.
1. Latihan Senam Pada Mata
Tidak hanya badan saja yang membutuhkan pelemasan pada otot, mata juga perlu perenggangan otot agar lebih rileks dan bisa terhindar dari minus atau silinder. Gerakan senam mata seperti memutar mata, mengganti target fokus, melihat jarak jauh, memijat wajah, dan melirik.
Beri waktu istirahat pada mata ketika mata sudah mulai lelah melihat layar HP dan jangan melihat ke layar HP pada saat ruangan gelap.
2. Konsumsi Wortel
Makanan dan sayuran ini memang sudah terkenal kandungan yang baik untuk mata. Mengonsumsi dua gelas secara rutin dalam sehari dapat mengurangi mata minus. Namun kondisi mata setiap orang berbeda-beda. Sehingga hasil dari rutin mengonsumsi wortel akan menghasilkan efek yang berbeda untuk setiap orang.
3. Konsumsi lidah buaya
Rutin mengkonsumsi jus lidah buaya mampu menyembuhkan mata minus dalam waktu satu minggu. Lidah buaya memiliki vitamin yang tidak jauh dengan wortel. Konsumsi makanan yang kaya akan antioksidan dan beta karoten untuk menghindari penyakit mata seperti katarak.
Kesehatan mata memang sangat penting untuk di jaga agar nanti ketika umur sudah menua, mata masih bisa berfungsi dengan normal. Jangan lupa untuk selalu menjaga kesehatan mata dengan menerapkan tips di atas.