Pendakian Kawah Ijen Di Tutup Sementara, Apa yang Terjadi?
22 Oct/2019

Pendakian Kawah Ijen Di Tutup Sementara, Apa yang Terjadi?

Pendakian kawah ijen yang berada di Banyuwangi, Jawa Timur ini di tutup sementara. Hal yang membuat lokasi ini di tutup yaitu karena kebakaraan hutan yang terjadi di gunung ranti. 

Pemerintah menutup kawasan wisataa ini karena takut jika kebakaraan kembali terjadi di area tempat wisata tersebut. Penutupan tempat wisata ini di tutup mulai dari kawasan rest area jambu.

Kebakaran sejak Sabtu kemarin secara cepat meluas ke berbaagaai wilayah hutan karena pada saat itu angin juga sangat kencang.

Pemkap mengerahkan mobil pemadam kebakaran untuk mengatasi api yang semakin meluas. Tim pemadam kebakaran menyemprotkan air di wilayah yang belum terbakar bertujuan agar api tidak semakin meluas.

Kebakaran juga terjadi di jalur pendakian kawah ijen, karena itu api terlihat jelas di rest area gunung ranti.

Pada saat itu angin memang berhembus sangat kencang sekali. Banyak pohon besar yang tumbang dan membahayakan para pedagang yang berada di jalur gunung ranti.

Pedagang yang berada di jalurtersebut segera di alihkan dan diajak pergi ke tempat yang lebih aman agar tidak memakan korban jiwa. Selain  itu, ternyata ada empat pendaki yang sedang terjebak api di atas gunung ranti.


source by : news.detik.com
source by : news.detik.com

Pada hari minggu tim sar akirnya menemukan ke empat pendaki tersebut dan membawanya turun kebawah. Kondisi keempat pendaki tersebut dalam konsdi baik dan tidak mengalami cidera atau luka bakar lainnya.

Setelah empat pendaki tersebut turun, setelah itu langsung diserahkan kepada keluarganya untuk dibawa pulang ke rumah.

Jika Anda pecinta alam dan suka mendaki gunung, sebaiknya jika Anda belajar membaca kondisi alam. Jangan sampai pendakian Anda terhalang dengaan cuaca yang buruk seperti hujan badai, angin kencang, sampai hutan yang terbakar.

Artikel Lainnya

Tempat Aman dan Nyaman Untuk Wanita Solo Traveller

Tempat Aman dan Nyaman Untuk Wanita Solo Traveller

Ladies.. katanya selagi kita muda kita harus menikmati hidup bukan? Setiap orang punya caranya send...

7 Tempat Staycation Menarik di Malang

7 Tempat Staycation Menarik di Malang

Hello para pelancong! 2020 berlangsung dengan sangat menyedihkan, kita ga bisa pergi kemana-mana nih...

Menjelajah Indahnya Negara-Negara Skandinavia

Menjelajah Indahnya Negara-Negara Skandinavia

Pernahakah Anda mendengar kata "Skandinavia"? Bagi Anda yang belum tau, Skandinavia adalah daratan d...

Berkunjung ke Masjid Terbesar di Eropa

Berkunjung ke Masjid Terbesar di Eropa

Berlibur memang menjadi hal yang paling menyenangkan, apalagi jika ditemani dengan orang-orang terci...